Cara Mengatur Kaca Spion Mobil ( Bagi Pemula )
lksotomotif.com - Kaca spion memiliki fungsi yang penting pada setiap mobil. Dengan mengandalkan kaca spion, pengemudi dapat mengetahui kondisi yang ada disekitar mobil. Ini sangat membantu sekali agar berkendara menjadi lebih aman dan nyaman.
Sebelum kita berkendara, maka sewajibnya untuk mengatur posisi kaca spion. Hal ini berkaitan dengan posisi terbaik spion untuk mengetahui lokasi yang tidak kita jangkau. Dengan demikian, maka perlu bagaimana cara mengatur kaca spion mobil yang baik dan benar.
Secara umum, kaca spion pada mobil terdiri dari dua jenis yaitu kaca spion luar dan kaca spion dalam. Sedangkan secara pengoperasioan, kaca spion mobil - mobil terdahulu menggunakan jenis konvensional. Yang mana pada tipe ini, pengemudi harus mengandalkan tangan untuk mengatur posisi kaca spion yang terbaik.
Sedangkan pada mobil - mobil terbaru, kaca spion sudah digerakkan dengan motor listrik ( jenis remot kontrol ), sehingga dalam proses penyetelannya sangat mudah. Pengemudi tidak perlu repot mengatur dengan mengeluarkan tangan untuk menekan kaca spion. Namun cukup hanya menekan tombol penyetel yang ada disamping roda kemudi.
A. Cara Mengatur Kaca Spion Mobil
1. Tipe Manual
2. Tipe Remot Kontrol
- Pilih switch master ke kiri atau kanan sesuai keinginan Anda.
- Tekan switch kontrol sehingga Anda dapat melihat bagian samping kendaraan dan jalan disamping kendaraan dari dalam.
- Kembalikan posisi switch master ke posisi netral (off) jika tidak digunakan.
0 Response to "Cara Mengatur Kaca Spion Mobil ( Bagi Pemula ) "
Post a Comment